Menampilkan Kode HTML pada Posting Blog

Banyak cara agar tulisan kita yang berbentuk kode HTML dapat ditampilkan pada posting. tapi bagi yang belum mengerti dengan HTML ini lumayan sulit. Dibawah ini adalah situs yang dapat membantu anda agar kode html bisa diposting pada blog anda :

Kunjungi link ini : http://centricle.com/tools/html-entities/
  1. Setelah berada pada situs tersebut masukan kode Html yang ingin anda tampilkan pada postingan.
  2. Klik Encode. Tunggu beberapa saat.
  3. Jika proses selesai, copy hasilnya kemudian paste pada postingan anda.
  4. Selesai
Selain situs yang tadi, kita juga bisa memanfaatkan dua situs lainnya yang fungsinya sama yaitu mengubah kode HTML agar dapat tampil pada postingan. Situs tersebut adalah :


1. http://www.eblogtemplates.com/blogger-ad-code-converter
2. http://www.accessify.com
3. http://www.blogcrowds.com

0 comments:

Post a Comment